Pembelajaran jarak jauh dengan moda daring yang sudah setahun lebih dilakukan di Indonesia dalam rangka menekan penularan virus Covid-19, membuat banyak siswa stres. Psikolog, Ikhsan Bella Persada, M.Psi, mengungkapkan bahwa pada umumnya siswa mengalami stres belajar di rumah karena merasa jenuh dengan sistem belajar online yang mengharuskan mereka terus menerus menatap layar. Terlebih...