Info Pintar
CssBlog
Blog
Entri dengan tag ciri introvert .
Introvert merupakan salah satu jenis kepribadian dimana seseorang lebih senang menghabiskan waktu sendirian atau bersama satu dan dua orang teman terdekat mereka dibandingkan berada dalam keramaian. Orang dengan kepribadian introvert identik dengan sifat pendiam dan pemalu. Padahal, orang introvert hanya membutuhkan waktu menyendiri untuk memulihkan energi setelah berada dalam keramaian atau...
Salah satu alasan mengajar adalah pekerjaan yang dinamis dan penuh tantangan adalah karena siswa yang diajar memiliki kepribadian yang berbeda-beda. Sangat mustahil dalam satu kelas siswanya memiliki kepribadian yang sama. Hal ini tentu saja dapat berpengaruh kepada pendekatan yang harus digunakan guru saat mengajar. Yuk Guru Pintar, simak terus ya! Introvert Foto oleh George Dolgikh @...
Seorang psikolog bernama Carl Jung menyebutkan bahwa secara garis besar kepribadian manusia dapat dibagi menjadi dua kategori, yaitu introvert dan ekstrovert. Apa itu introvert? Orang dengan tipe kepribadian introvert biasanya memiliki ciri lebih fokus terhadap perasaan internal di dalam dirinya sendiri, dibandingkan dengan stimulasi eksternal dari lingkungan di sekitarnya. Meskipun introvert...
ArtikelTerkaitV3
Artikel Terkait
footer_v3
Bersama Aku Pintar temukan jurusan kuliah yang tepat
sesuai minat dan bakatmu.
Aku Pintar memiliki visi membuat pendidikan merata, mudah dijangkau, dan terjangkau dengan Program Journey Pintar yang merupakan sebuah program persiapan lengkap bagi siswa SMA/SMK/sederajat yang ingin masuk ke perguruan tinggi impiannya.
Kontak Kami
Grand Slipi Tower Lt. 42
Jl. S. Parman Kav 22-24
Jakarta Barat
© 2024 Aku Pintar. All Rights Reserved