Salah satu karakter seorang guru adalah dapat bersikap adil kepada seluruh siswanya. Menjadi guru yang baik artinya harus dapat membuat siswa merasa aman dan nyaman berada di dekatnya. Ramah, sabar, dan mengayomi juga merupakan sifat-sifat yang harus dimiliki guru. Semua siswa memiliki hak yang sama di sekolah apapun latar belakang keluarga dan prestasi yang diraihnya. Tidak ada satu siswa pun...