Dalam teori Kecerdasan Majemuknya, Howard Gardner tidak menyebutkan
bahwa setiap pembelajar hanya memiliki satu tipe kecerdasan:
logis-matematis, eksistensial, naturalis, interpersonal,
intrapersonal, musikal, verbal-linguistik, spasial-visual, atau
kinestetik-jasmani. Melainkan, ada kecenderungan bahwa satu tipe
kecerdasan lebih menonjol daripada yang lain.
Bahwa kecerdasan majemuk...