Jurusan Bisnis Logistik
CariJurusanV3

Apa itu Bisnis Logistik ?
Mengelola persediaan barang untuk memastikan ketersediaan yang cukup tanpa menimbulkan biaya penyimpanan yang tinggi, Merencanakan dan mengendalikan proses produksi untuk memastikan efisiensi dan efektivitas dalam memenuhi permintaan pasar, Mengelola persediaan barang untuk memastikan ketersediaan yang cukup tanpa menimbulkan biaya penyimpanan yang tinggi.
Mengapa harus
Jurusan Bisnis Logistik ?
- Pertumbuhan E-commerce
- Globalisasi
- Industri 4.0
- Tunjangan Tambahan
- Meningkatkan Efisiensi
Semakin banyaknya bisnis yang beralih ke platform online membuat kebutuhan akan sistem logistik yang efisien semakin meningkat.
Perdagangan internasional yang semakin kompleks menuntut adanya ahli logistik yang mampu mengelola aliran barang lintas negara.
Penerapan teknologi seperti AI dan IoT dalam logistik membuka peluang karir baru dan menjanjikan.
Banyak perusahaan yang memberikan tunjangan tambahan seperti bonus, asuransi kesehatan, dan fasilitas lainnya.
Dengan mengoptimalkan proses logistik, kamu dapat membantu perusahaan mengurangi biaya dan meningkatkan keuntungan.

Manajer Logistik, Analis Logistik, Perencana Logistik, Konsultan Logistik, Manajer Gudang, Spesialis Transportasi, Procurement Specialist
Apa yang dipelajari?
Mengelola persediaan barang untuk memastikan ketersediaan yang cukup tanpa menimbulkan biaya penyimpanan yang tinggi, Merencanakan dan mengendalikan proses produksi untuk memastikan efisiensi dan efektivitas dalam memenuhi permintaan pasar, Mengelola persediaan barang untuk memastikan ketersediaan yang cukup tanpa menimbulkan biaya penyimpanan yang tinggi.
Pengetahuan dan Keahlian
- Memahami pengertian logistik, sejarah perkembangannya, dan perannya dalam bisnis.
- Memahami seluruh proses dalam rantai pasok, mulai dari pengadaan bahan baku hingga distribusi produk jadi.
- Memahami pengelolaan gudang, tata letak gudang, dan sistem informasi gudang.
- Memahami cara mengelola persediaan barang, peramalan permintaan, dan pengendalian stok.
- Mampu mengumpulkan, mengolah, dan menganalisis data untuk membuat keputusan yang lebih baik.
- Mampu mengidentifikasi dan mengatasi masalah yang muncul dalam rantai pasok.

Mata Kuliah

PENGANTAR LOGISTIK

Manajemen Transportasi

MANAJEMEN PERGUDANGAN

MANAJEMEN INVENTORI

*Manajemen Rantai Pasok

LOGISTIK INTERNASIONAL

E-Commerce Logistik & Supply Chain
Kampus Terkait
Jurusan Terkait Bisnis Logistik
footer_v3

Bersama Aku Pintar temukan jurusan kuliah yang tepat
sesuai minat dan bakatmu.
Aku Pintar memiliki visi membuat pendidikan merata, mudah dijangkau, dan terjangkau dengan Program Journey Pintar yang merupakan sebuah program persiapan lengkap bagi siswa SMA/SMK/sederajat yang ingin masuk ke perguruan tinggi impiannya.
Kontak Kami
Grand Slipi Tower Lt. 42
Jl. S. Parman Kav 22-24
Jakarta Barat
© 2024 Aku Pintar. All Rights Reserved