redesain-navbar Portlet

CariJurusanV3

Kecocokan Denganmu

lock
logo sekolah

Manajemen dan Kebijakan Publik

Rumpun Ilmu Politik dan Pemerintahan
Pelajaran Terkait Politik dan Pemerintahan
astro-jurusan

Apa itu Manajemen dan Kebijakan Publik ?

Jurusan Manajemen dan Kebijakan Publik adalah program studi yang fokus pada pemahaman dan pengembangan keahlian dalam manajemen organisasi dan implementasi kebijakan publik.

Mengapa harus

Jurusan Manajemen dan Kebijakan Publik ?

  • Prospek Kerja Luas
  • Lulusan program studi ini dapat bekerja di lembaga-lembaga pemerintah maupun non pemerintah

  • Manajemen Organisasi
  • Ketertarikan terhadap pengelolaan sumber daya dan proses di dalam organisasi, serta keinginan untuk mengembangkan keterampilan kepemimpinan dan manajerial.

  • Pemahaman Terhadap Sistem Publik
  • Minat dalam memahami bagaimana sistem publik beroperasi dan bagaimana organisasi pemerintah dapat dikelola secara efisien

  • Kombinasi Antara Manajemen dan Kebijakan
  • Ketertarikan pada integrasi antara keahlian manajemen dan pemahaman kebijakan untuk mengatasi tantangan organisasi secara holistik.

Apa yang dipelajari?

Jurusan ini mempelajari hal menyeluruh tentang bagaimana organisasi, baik itu di sektor publik atau swasta, dapat dikelola secara efisien sambil mempertimbangkan dampak kebijakan terhadap masyarakat. Pemahaman tentang aspek manajemen dan kebijakan akan memberikan lulusan keunggulan dalam mengatasi tantangan kompleks di dunia bisnis dan pemerintahan.

Pengetahuan dan Keahlian

  • Lulusan program studi ini menguasai pengetahuan tentang teori dan paradigma pembangunan klasik maupun kontemporer
  • Alumni dari jurusan ini mampu memfomulasikan kebijakan publik
  • Pada jurusan ini diajarkan cara menciptakan inovasi dalam penyelenggaraan manajemen publik
  • Alumni dari prodi ini dapat menganalisis data untuk proses pembuatan kebijakan
  • Mampu mengkritisi manajemen organisasi dan fenomena politik
astro-astri-jurusan

Mata Kuliah

icon mata kuliah

Pendidikan Pancasila

icon mata kuliah

ILMU SOSIAL DASAR

icon mata kuliah

Sejarah Sosial dan Politik Indonesia

icon mata kuliah

PENGANTAR ILMU POLITIK

icon mata kuliah

Dasar-dasar Administrasi Publik

icon mata kuliah

Kewarganegaraan

icon mata kuliah

METODOLOGI PENELITIAN SOSIAL

icon mata kuliah

Pengantar Manajemen Publik

icon mata kuliah

PENGANTAR KEBIJAKAN PUBLIK

icon mata kuliah

TEORI ORGANISASI

icon mata kuliah

MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA

icon mata kuliah

PERILAKU ADMINISTRASI PUBLIK

Daftar Alumni Penting

Analis Sumber Daya Manusia di Badan Kepegawaian Negara

alumni

Hankenina Deafinola

Dosen, Tenaga Ahli KPRBN Sekretariat Wakil Presiden

alumni

Indri Dwi Apriliyanti

Content Creator, Model

alumni

Dianty Annisa

Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabiitas Aparatur, dan Pengawasan

alumni

Erwan Agus Purwanto

Kampus Terkait

Jurusan Terkait Manajemen dan Kebijakan Publik

redesain-navbar Portlet