Penyelenggaraan Upskilling Profisiensi Registered Nurse (RN) Untuk Perawat Yang Akan Bekerja Ke Luar Negeri 29 Nov – 30 Des 16 di Makassar – Sulawesi Selatan
kampus_pintar_v3
Penyelenggaraan Upskilling Profisiensi Registered Nurse (RN) Untuk Perawat Yang Akan Bekerja Ke Luar Negeri 29 Nov – 30 Des 16 di Makassar – Sulawesi Selatan
Azizul Pradna Qoidani
9 February 2018

Photo by Chaitanya Tvs on Unsplash
Penyelenggaraan Upskilling Profisiensi Registered Nurse (RN) Untuk Perawat Yang Akan Bekerja Ke Luar Negeri 29 Nov – 30 Des 16 di Makassar – Sulawesi Selatan
Institusi pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia yang berjumlah 776 buah, 295 buah mengelola Sarjana Keperawatan dan Profesi, 481 mengelola D-III dan D-IV Profesi (Sumber, PPNI Desember 2016). Dari jumlah tersebut sekitar 10-12 % nya berada di sulawesi Sealatan. Institusi tersebut menghasilkan lulusan perawat rata-rata dalam satu tahun sekitar 5,121 lulusan. Sementara daya serap pemeritah dan swasta di propinsi Sulawesi Selatan setiap tahunya diperkirakan hanya 15 -20 % atau sekitar 1,024 orang. Sekitar 4,097 perawat tidak mendapatkan lapangan pekerjan sesuai profesinya di dalam negeri.
Theme : "Interprofessional Collaboration on Global Challenge of Infectious Diseases"

sumber : http://www.poltekkes-mks.ac.id
footer_v3

Bersama Aku Pintar temukan jurusan kuliah yang tepat
sesuai minat dan bakatmu.
Aku Pintar adalah perusahaan teknologi informasi yang bergerak dibidang pendidikan, nama perusahaan kami adalah PT. Aku Pintar Indonesia
Kontak Kami
Grand Slipi Tower Lt. 42
Jl. S. Parman Kav 22-24
Jakarta Barat
© 2023 Aku Pintar. All Rights Reserved