Kerjasama UNISKA Kediri Dengan IPB Bogor Dan SMKN I Gondang Nganjuk
kampus_pintar_v3
Kerjasama UNISKA Kediri Dengan IPB Bogor Dan SMKN I Gondang Nganjuk
Anita cahyaningrum
20 February 2018
Photo by Chaitanya Tvs on Unsplash
Kampus Universitas Islam Kadiri (UNISKA) Kediri adalah kampus Cinta Tanah Air, hal tersebut ditunjukkan semangat mengembangkan generasi muda yang mempunyai jiwa inovasi dan mengadakan kerjasama dengan lembaga pendidikan tinggi dan menengah yaitu Institut Pertanian Bogor dan SMKN 1 Gondang Nganjuk.
Adapun hasil dari kersama tersebut telah memunculkan panen perdana di wilayah Nganjuk panen perdana dimulai pada tanggal 27 November 2017. Semoga kedepan Universitas Islam Kadiri lebih banyak lagi kerjasama yang menghasilkan dan menambahkan kesejahteraan masyarakat.
Sumber : http://www.uniska-kediri.ac.id
footer_v3
Bersama Aku Pintar temukan jurusan kuliah yang tepat
sesuai minat dan bakatmu.
Aku Pintar memiliki visi membuat pendidikan merata, mudah dijangkau, dan terjangkau dengan Program Journey Pintar yang merupakan sebuah program persiapan lengkap bagi siswa SMA/SMK/sederajat yang ingin masuk ke perguruan tinggi impiannya.
Kontak Kami
Grand Slipi Tower Lt. 42
Jl. S. Parman Kav 22-24
Jakarta Barat
© 2024 Aku Pintar. All Rights Reserved