Belajar Pintar Materi SMP, SMA, SMK
BelajarPintarV3
Matematika Wajib
Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
MATERI
Konsep Pertidaksamaan Kuadrat Dua Variabel
Pertidaksamaan Kuadrat Dua Variabel
Pertidaksamaan kuadrat dua variabel merupakan suatu pertidaksamaan yang memuat dua variabel dengan salah satu atau kedua variabel maksimal berderajat dua dan dihubungkan dengan tanda ketidaksamaan. Perbedaan pertidaksamaan linear dengan pertidaksamaan kuadrat adalah pada derajat (pangkat) variabelnya.
Bentuk umum Pertidaksamaan Kuadrat Dua Variabel
Contoh bentuk sistem pertidaksamaan linear dua variabel :
Penyelesaian Sistem Pertidaksamaan Kuadrat Dua Variabel
Langkah-langkah Penyelesaian Sistem Pertidaksamaan Kuadrat Dua Variabel
Penyelesaian dari sistem pertidaksamaan kuadrat dua variabel berupa daerah penyelesaian, baik berupa daerah yang diarsir maupun daerah yang bersih. Untuk menentukan daerah penyelesaiannya, langkah-langkah yang dilakukan yaitu
- Tentukan arah kurva terbuka ke atas atau ke bawah di lihat dari koefisien x kuadrat
- Sketsa gambar dengan menentukan titik potong dengan sumbu x
- Tetapkan interval yang memenuhi y > 0, berarti grafik terletak di atas sumbu x, y < 0 berarti terletak di bawah sumbu x
- Tentukan titik puncak dari kurva
1.
Jawablah soal di bawah ini dengan benar!
A. (1,0) dan (4,0)
B. (1,0) dan (2,0)
C. (1,0) dan (-4,0)
D. (-1,0) dan (-4,0)
E. (-1,0) dan (4,0)
JAWABAN BENAR
A.
(1,0) dan (4,0)
PEMBAHASAN
2.
Jawablah soal di bawah ini dengan benar!
A. (0,-15)
B. (0,-2)
C. (0,-1)
D. (0,2)
E. (0,15)
JAWABAN BENAR
A.
(0,-15)
PEMBAHASAN
3.
Jawablah soal di bawah ini dengan benar!
A. (-4,4)
B. (4,-4)
C. (-5,5)
D. (5,-5)
E. (12,-8)
JAWABAN BENAR
B.
(4,-4)
PEMBAHASAN
4.
Jawablah soal di bawah ini dengan benar!
Dari sistem pertidaksamaan di bawah ini yang merupakan sistem pertidaksamaan kuadrat dua variabel adalah….
A.
B.
C.
D.
E.
JAWABAN BENAR
D.
PEMBAHASAN
Berdasarkan definisi, pertidaksamaan kuadrat dua variabel merupakan suatu pertidaksamaan yang memuat dua variabel dengan salah satu atau kedua variabel maksimal berderajat dua dan dihubungkan dengan tanda ketaksamaan
Jadi, penyelesaiannya pada pilihan
5.
Jawablah soal di bawah ini dengan benar!
A. Terbuka ke kanan
B. Terbuka ke atas
C. Terbuka ke kiri
D. Terbuka ke Bawah
E. Tidak ada jawaban yang benar
JAWABAN BENAR
B.
Terbuka ke atas
PEMBAHASAN
Dalam menggambar grafik terdapat syarat yaitu
Jika a>0, maka grafik terbuka ke atas
Jika a<0, maka grafik terbuka ke bawah
Jadi, karena a=1, maka grafik terbuka ke atas
Oops!!!
Yah, jawaban kamu meleset nih. Ingin melihat pembahasan soal ini?
BENAR!!!
Selamat!
Jawaban kamu benar. Ingin lihat pembahasan soal ini?
footer_v3
Bersama Aku Pintar temukan jurusan kuliah yang tepat
sesuai minat dan bakatmu.
Aku Pintar memiliki visi membuat pendidikan merata, mudah dijangkau, dan terjangkau dengan Program Journey Pintar yang merupakan sebuah program persiapan lengkap bagi siswa SMA/SMK/sederajat yang ingin masuk ke perguruan tinggi impiannya.
Kontak Kami
Grand Slipi Tower Lt. 42
Jl. S. Parman Kav 22-24
Jakarta Barat
© 2024 Aku Pintar. All Rights Reserved