Belajar Pintar Materi SMP, SMA, SMK
BelajarPintarV3
Matematika IPA
Turunan
Daftar Materi
MATERI
Garis Singgung
Amati gambar tersebut, misalkan A adalah suatu titik tetap pada grafik y = f(x) dan B adalah sebuah titik berdekatan yang dapat dipindah-pindahkan sepanjang grafik y = f(x). Misalkan, titik A berkoordinat (a, f(a)) maka titik B berkoordinat (a + x, f(a + x)). Garis yang melalui A dan B mempunyai gradien (kemiringan) . Garis ini memotong grafik di dua titik A dan B yang berbeda.
Jika titik B bergerak sepanjang kurva y = f(x) mendekati titik A maka nilai x semakin kecil. Jika nilai x mendekati nol maka titik B akan berimpit dengan titik A. Akibatnya, garis singgung (jika tidak tegak lurus pada sumbu-x) adalah garis yang melalui A(a, f(a)) dengan gradien.
Contoh
Perhatikan gambar berikut !
Tentukan gradien garis singgung pada kurva f(x) = x2 di titik dengan absis 2
Jawab :
Jadi, gradien garis singgung kurva f(x) = x2 di titik dengan absis x = 2 adalah m = 4.
Turunan fungsi di x = a
Jika fungsi y = f(x) terdefinisi di sekitar x = a maka:
Jika ada maka nilainya disebut turunan fungsi f(x) di x = a. Turunan fungsi f ialah suatu fungsi juga, yaitu fungsi turunan yang dilambangkan dengan f '(x). Untuk menyatakan turunan di x = a dinyatakan dengan f '(a). Jadi,
Contoh
Gunakan konsep limit untuk menyelesaikan soal berikut ini.
Jika f (x) = x2 – x , tentukan f'(5) !
Jawab :
Jadi sudah paham kan kalau materi turunan sebenarnya berasal dari konsep limit pada materi sebelumnya
Yuk, lanjut lagi ke materi konsep turunan berikutnya ..
Mengenal Notasi Leibnitz
Sobat pintar telah mempelajari bahwa turunan fungsi f(x) dinotasikan dengan f '(x). Nilai x menyatakan perubahan nilai x, yaitu x = x2 - x1. Adapun perubahan f(x + x) - f(x) menyatakan perubahan nilai fungsi f(x) dinotasikan dengan f.
Selanjutnya, bentuk limit tersebut dapat dituliskan menjadi
Selain itu, terdapat notasi lain untuk menyatakan turunan fungsi, yaitu . Diketahui fungsi
............... (1)
Sehingga turunan fungsi (1) menjadi
Notasi tersebut diperkenalkan oleh seorang ahli matematika Jerman, yaitu Gottfried Wilhelm Leibnitz (1646–1716) sehingga dinamakan notasi Leibnitz, tepatnya notasi Double d Leibnitz.
Contoh
Misalkan f(x) = x3, tentukanlah .
Jawab :
Nah, bagaimana sobat pintar .. sudah paham kan mengenai konsep turunan ?
Lanjut lagi ya belajarnya
Oops!!!
Yah, jawaban kamu meleset nih. Ingin melihat pembahasan soal ini?
BENAR!!!
Selamat!
Jawaban kamu benar. Ingin lihat pembahasan soal ini?
footer_v3
Bersama Aku Pintar temukan jurusan kuliah yang tepat
sesuai minat dan bakatmu.
Aku Pintar memiliki visi membuat pendidikan merata, mudah dijangkau, dan terjangkau dengan Program Journey Pintar yang merupakan sebuah program persiapan lengkap bagi siswa SMA/SMK/sederajat yang ingin masuk ke perguruan tinggi impiannya.
Kontak Kami
Grand Slipi Tower Lt. 42
Jl. S. Parman Kav 22-24
Jakarta Barat
© 2024 Aku Pintar. All Rights Reserved