redesain-navbar Portlet

CariJurusanV3

Kecocokan Denganmu

lock
logo sekolah

Instrumentasi Medis

Rumpun Ilmu Teknik Alat Medis
Pelajaran Terkait Teknik Alat Medis
astro-jurusan

Apa itu Instrumentasi Medis ?

Di jurusan Instrumentasi Medis, mahasiswa akan mempelajari tentang berbagai teknologi yang berkaitan dengan pengembangan, perawatan, dan penggunaan peralatan medis. Selain mendapatkan materi melalui perkuliahan biasa, mahasiswa jurusan ini juga akan melakukan kegiatan praktikum dan proyek-proyek penelitian yang diarahkan untuk mengembangkan keterampilan mahasiswa dalam pengembangan, perawatan, dan penggunaan peralatan medis.

Kampus Terkait

Jurusan Terkait Instrumentasi Medis

redesain-navbar Portlet