Bersaing, berebut masuk kejurusan kuliah yang difavoritkan mayoritas pelajar memang butuh perjuangan keras. Sementara itu, ada jurusan-jurusan yang terbilang sepi peminat. Mau tau apa saja jurusan yang terbuka dengan persaingan minimal?
1. Oseanografi
Dijurusan ini kamu belajar tentang geologi dasar laut, gelombang laut, arus samudera, dinamika ekosistem laut, organisme laut, dan...