Jurusan Kepelatihan Olahraga
CariJurusanV3

Apa itu Kepelatihan Olahraga ?
Mempelajari konsep-konsep pendidikan, seperti mengenal karakter siswa, menyusun perencanaan pendidikan, menyusun strategi kepelatihan, memahami aturan dan menyelenggarakan kompetisi
Mengapa harus
Jurusan Kepelatihan Olahraga ?
- Minat pada Olahraga
- Karir yang Menjanjikan
- Pengetahuan yang Berguna
Jurusan ini sangat cocok bagi Anda yang memiliki minat besar pada olahraga dan ingin berkontribusi dalam pengembangan prestasi atlet.
Lulusan Kepelatihan Olahraga memiliki peluang karir yang luas, baik di bidang olahraga profesional maupun non-profesional.
Ilmu yang didapatkan di jurusan ini sangat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari, terutama bagi mereka yang aktif berolahraga.

Guru, Instruktur Kebugaran, Juri Olahraga, Pelatih Olahraga, Konsultan Kebugaran, Manajer Olahraga, Guru Pendidikan Jasmani, Peneliti Olahraga, Atlet Profesional
Apa yang dipelajari?
Mempelajari konsep-konsep pendidikan, seperti mengenal karakter siswa, menyusun perencanaan pendidikan, menyusun strategi kepelatihan, memahami aturan dan menyelenggarakan kompetisi
Pengetahuan dan Keahlian
- Memiliki kondisi fisik yang prima untuk melakukan aktivitas fisik.
- Mampu berkomunikasi dengan baik dengan atlet, pelatih, dan orang lain.
- Mampu bekerja sama dalam tim dan membangun hubungan baik dengan orang lain.
- Mampu memimpin dan memotivasi orang lain

Mata Kuliah

STARTEGI & METODE PELATIHAN

Dasar Gizi Olahraga

PENCEGAHAN DAN PENANGANAN CEDERA OLAHRAGA (P2PC)

Manajemen Olahraga

Pedagogi Olahraga

Kepelatihan Dasar Olahraga
Kampus Terkait
Jurusan Terkait Kepelatihan Olahraga
footer_v3

Bersama Aku Pintar temukan jurusan kuliah yang tepat
sesuai minat dan bakatmu.
Aku Pintar memiliki visi membuat pendidikan merata, mudah dijangkau, dan terjangkau dengan Program Journey Pintar yang merupakan sebuah program persiapan lengkap bagi siswa SMA/SMK/sederajat yang ingin masuk ke perguruan tinggi impiannya.
Kontak Kami
Grand Slipi Tower Lt. 42
Jl. S. Parman Kav 22-24
Jakarta Barat
© 2024 Aku Pintar. All Rights Reserved