Bisnis digital adalah ilmu terapan tentang bagaimana merancang dan mengelola sebuah bisnis, khususnya di dunia digital. Mahasiswa Jurusan Bisnis Digital belajar tentang keamanan siber, pemrograman, algoritma, user experience, pengembangan web, desain grafis, hingga menajemen dan perilaku konsumen, juga tentang bagaimana melakukan pemasaran produk melalui media sosial atau sistem digital yang lain. Tugas-tugas kuliah bisa berupa analisis pasar, wawancara pelaku bisnis, bahkan menciptakan startup.
Sistem Analyst, Data Analyst, Data Scientist, Human-Centered Designer, Business Intelligence Analyst, Digital Entrepreneur, Financial Technology Analyst